Pendidikan ANak Usia Dini
(Model Konstruktivis)
by. kongkoh
MODEL KONSTRUKTIVIS
Model konstruktivis didasarkan pada teori belajar dari Jean Piaget (1896-1980) dan Lev Vygotsky (1896-1934)
Bagaimana Belajar Anak dalam Model Konstruktivis
Piaget dan Vygotsky menjelaskan bahwa belajar adalah suatu proses yaitu dibawah kendali atau control dari si pembelajar (learner) atau motivasi dari dalam. Piaget berpendapat bahwa tidak...
06 November, 2008
PAUD Model Behavior
November 06, 2008
No comments
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
(Model Behavior)
by. kongkoh
Model behavior yaitu berdasarkan pada teori-teori belajar Edward Thorndike dan B.F. Skinner. Pada dasarnya teori-teori ini menjelaskan perilaku dalam istilah dari sebuah stimulus dan sebuah respon serta operant conditioning. Tiga komponen kunci dalam model behavioris :
1. Reinforcement schedule yaitu menetapkan bahwa suatu respon yang spesifik
2. Shaping of behavior...
Subscribe to:
Posts (Atom)